Saturday, January 25, 2014

Butterfly Chocolate Cookies

clip_image002

Bahan:

120

gram

Gula halus

50

gram

Shortening putih

1

gram

Emulsifier

40

gram

Glukosa

2

gram

Garam

200

gram

Terigu Roda Biru

5

gram

Baking powder

½

gram

Vanili

40

gram

Coklat bubuk

25

gram

Susu skim

1

gram

Amoniak kue

50

gram

Air dingin

1

butir

Kuning telur

Cara Membuat:

1. Campur gula halus, shortening putih, emulsifier, glukosa, dan garam; kocok sampai rata.

2. Ayak terigu, vanili, dan baking powder. Masukkan ke adonan di atas; aduk rata.

3. Larutkan amoniak kue dalam air dingin dan kuning telur. Tuang ke adonan di atas; aduk rata.

4. Istirahatkan 1 jam dengan adonan dalam keadaan tertutup.

5. Gilas adonan setebal 2 mm lalu cetak.

6. Susun di loyang; istirahatkan 30 menit.

7. Bakar di oven pada suhu 220oC selama ± 5 menit.

8. Setelah matang langsung angkat dan pindahkan ke loyang dingin.

No comments:

Post a Comment